Tuesday, December 14, 2010

Petite France

klo denger kata "Petite France" pasti langsung kepikiran sama suatu tempat di France alias Paris. Tapi ternyata itu hanya bener setengah...
wkwkwkkw...

search google : Petite France
result :
Petite-France is an area in Strasbourg, Alsace, France.
It is located on the Grande Île (Main Island), where the river Ill splits up into a number of canals and cascades through a small area of medieval half-timbered houses and baroque sandstone buildings.
The name "Petite-France" (Gerberviertel in German) was conferred by the former German inhabitants not for architectonical reasons, but because of the numerous prostitutes working there in the Middle Ages — prostitution used to be known in Germany as "the French business". Also, syphilis often contracted in that specific area was then known as Franzosenkrankheit
("French disease").

Tapi ternyata Petite France jg ada yang di korea
search google : Petite France in Korea
result :
Petite France ini terlitak di Cheongpyeong-myeon Goseong-ri 616 (
provinsi Gyeonggi-do - kota Gapyeong-gun) -- 2 jam dari Seoul. Disini terletak kebudayaan Perancis yang sering disebut sebagai "Little France".
Petite France adalah sebuah desa budaya Perancis yang ditetapkan di pedesaan Korea. Petite France ini adalah desa budaya Perancis dan tempat pelatihan pemuda yang terdiri dari 16 bangunan bergaya Perancis. Disini pengunjung bisa merasakan pengalaman makanan Perancis, pakaiannya, dan bahkan budaya rumah tangganya.
Fasilitas yang ada di Petite France :
(*) taman Little Prince
(*) pameran - SaintExupery yang merupakan ruang peringatan berupa sebuah paviliun untuk pameran budaya rumah tangga Perancis, dan galeri pameran gualoius coq
(*) toko - bistro, toko herbal, souvenir
dan banyak atraksi lainnya seperti wayang teater, adventure hill, jalur pejalan kaki yang terdiri dari bunga liar yang mekar, observatorium, dll.

Biaya Petite France :
(*) anak-anak prasekolah (usia 3-7)
5000 ₩, kelompok TK 3000
(*) teenager 6000
₩, kelompok 4000
(*) adult 8000
₩, kelompok 6000
kelompok terdiri dari 20 orang
untuk tamu yang bermalam, gratis masuk.

official website : http://www.visitkorea.or.kr/enu/SI/SI_EN_3_1_1_1.jsp?cid=815994

Pictures :





























































Address :
Gyeonggi-do Gapyeong-gun
Cheongpyeong-myeon Goseong-ri 616
Type : Tourist Resort
Inquiries :
- Korea Travel Phone +82-31-1330 (Korean, English, Japanese, Chinese)
- For more info +82-31-584-8200 (Korean)
Homepage : www.pfcamp.com (Korean only)

lanjutan : Petite France II (how you get there ?)

2 comments:

Anonymous said...

see this
http://chaemii.blogspot.com/2008/12/blog-post_15.html

Anonymous said...

igo onje yo ?

http://koreanindo.wordpress.com/2010/03/04/lee-min-ho-and-son-ye-jin-get-cozy-for-personal-taste/#more-13296