Jenis Film : Comedy/romance
Produser : Scott Aversano, Ashton Kutcher, Jason Goldbreg, Mike Karz
Produksi : Lionsgate
Homepage : http://killersfilm.com/
Durasi : 100
Pemain : Katherine Heigl, Ashton Kutcher, Tom Selleck, Catherine O'hara
Sutradara : Robert Luketic
Penulis : Bob Derosa and T.M.Griffin
trailer :
foto-foto :
- - k i l l e r s - -
Jen Kornfeldt (Katherine Heigl) berlibur bersama orang tuanya di Paris. Di Paris secara tidak sengaja, Jen bertemu dengan pria yang tampan dan langsung memikat hatinya. Pertemuan mereka diawali di dalam lift. Pria ituh bernama Spencer Aimes (Ashton Kutcher). Berbeda dengan Jen, Spencer berada di Paris untuk melakukan suatu misi tertentu.Agar tidak mendatangkan kecurigaan orang-orang, Spencer memutuskan untuk mengajak Jen berkencan sehingga orang-orang akan menganggap kedatangan Spencer ke Paris adalah hal yang wajar. Tapi lama kelamaan Spencer menikmati kebersamaannya dengan Jen dan mulai jatuh cinta kepada Jen.
Dia berpura-pura bekerja sebagai konsultan. Setelah hubungannya dan Jen semakin baik, Spencer memutuskan untuk berhenti bekerja dari pekerjaan lamanya. Tapi hal ini tidak diterima oleh boss nya Holbrook (Martin Mull). Holbrook mengancam Spencer kalau dia berhenti maka dirinya akan selalu berada dalam bahaya. Spencer tidak mempedulikan ituh, ia benar-benar ingin memiliki hidup normal dengan Jen.
Tapi itu semua berakhir pada saat ulangtahunnya yang ke30. Dirinya kembali mendapat tugas dari Holbrook. Karna dy kembali menolak, akhirnya Holbrook menghadiahi kepala Spencer seharga 20juta dollar. Siapa yang tidak tertarik ? Semua berlomba-lomba menginginkan kepala Spencer, semua orang yang ada di lingkungannya menjadi musuh. Jen sangat syok dengan latar belakang Spencer, bahkan di detik-detik yang menegangkan Spencer masih tidak mau menjelaskan secara jelas kepad Jen untuk siapa dy bekerja.
Spencer hanya menjelaskan "Let it's say i work for the bla bla bla and they give me the bla bla bla".
Lalu apakah akhirnya Jen dan keluarganya bisa menerima latar belakang Spencer ? atau pernikahan mereka yang baru berumur 3tahun harus berakhir dengan perpisahan ?
No comments:
Post a Comment